Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sejumlah Fakta tentang NATO: Mulai dari Sejarah hingga Cara Mendaftar

Reporter

image-gnews
NATO atau North Atlantic Treaty Organization. shutterstock.com
NATO atau North Atlantic Treaty Organization. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Kelompok aliansi militer sejumlah negara dunia, NATO, sering dikaitkan dengan banyak peperangan. Terlebih lagi, saat konflik Rusia Ukraina sedang memanas, aliansi NATO diduga ikut campur mendukung salah satu pihak. Lantas, apa itu NATO? Bagaimana awal mulanya berdiri? Apa tujuan NATO didirikan?

Apa itu NATO?

NATO (North Atlantic Treaty Organization) atau Pakta Pertahanan Atlantik Utara adalah kelompok aliansi militer dari berbagai negara. NATO didirikan pada 4 April 1949. Saat itu organisasi ini  berupaya menghalau serangan Uni Soviet terhadap negara non komunis di wilayah Eropa Barat.

Melalui kesepakatan Atlantik Utara yang ditandatangani di Washington, NATO mencakup 27 negara di Benua Eropa, 2 negara kawasan Amerika Utara, dan 1 negara Eurasia. Negara-negara dalam organisasi NATO kemudian bersekutu usai Perang Dunia II. Mereka mengharapkan pertahanan dan keamanan kolektif di saat persaingan melawan Uni Soviet.

Sejarah NATO

Latar belakang NATO didasari oleh Perang Dingin yang timbul antara Blok Barat dan Blok Timur. Kemunculan blok ini tidak bisa dipisahkan dari Perang Dunia II yang sukses menghadirkan dua negara adidaya, yakni Amerika Serikat dan Uni Soviet. Kedua negara tersebut menganut ideologi yang saling bertolak belakang, yaitu liberalis dan komunis.

Akibat perang dunia, negara-negara di area Eropa Barat mengalami keruntuhan militer dan ekonomi. Di sisi lain, partai berhaluan komunis juga berkembang di Italia dan Perancis. Pasca Perang Dunia II, Uni Soviet masih menjadi negara kuat dan mengendalikan Eropa Timur. Berkat persamaan nasib tersebut, Inggris dan Perancis kemudian mulai menginisiasi gagasan NATO. Selanjutnya, terjadi kesepakatan melalui Perjanjian Dunkirk 1947 yang mayoritas diisi oleh negara-negara Eropa Barat.

Pada tahun 1949, NATO secara resmi disetujui bersama sebagai upaya mencegah invasi Uni Soviet. Sehingga, apabila Uni Soviet melakukan serangan kepada salah satu anggota, maka akan dianggap menyerang seluruh negara persekutuan NATO.

Sementara itu, di sisi Uni Soviet juga membentuk Blok Timur melalui Pakta Warsawa. Tujuannya tentu untuk menandingi NATO. Namun, dalam perkembangannya, kedua organisasi ini tidak pernah melakukan gencatan senjata secara langsung selama Perang Dingin berlangsung.

Baca juga: Ukraina Pukul Rusia di Lyman, NATO Klaim Berkat Senjata Canggih Barat 

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ketua NATO Janjikan Aliran Senjata ke Ukraina akan Meningkat

4 hari lalu

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy menghadiri jumpa pers bersama di Kyiv, Ukraina 20 April 2023. REUTERS/Alina Yarysh
Ketua NATO Janjikan Aliran Senjata ke Ukraina akan Meningkat

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg menjanjikan aliran senjata dan amunisi yang meningkat kepada Ukraina.


Menhan Rusia Menuduh NATO Kerahkan 33 Ribu Prajurit Dekat Perbatasan

10 hari lalu

Logo NATO. REUTERS/Yves Herman
Menhan Rusia Menuduh NATO Kerahkan 33 Ribu Prajurit Dekat Perbatasan

Menhan Rusia, Sergei Shoigu, mengatakan NATO telah mengerahkan sekitar 300 tank dan lebih dari 800 jenis kendaraan lapis baja dekat perbatasan Rusia.


Jerman Disebut Minta NATO Blokir Embargo Senjata PBB terhadap Israel

28 hari lalu

Annalena Baerbock bersama Armin Laschet  (kanan) dan Olaf Scholz (kiri)  berfoto sebelum debat televisi calon kanselir Jerman di Berlin,  12 September 2021. (Michael Kappeler/Pool via REUTERS)
Jerman Disebut Minta NATO Blokir Embargo Senjata PBB terhadap Israel

Menlu Jerman Annalena Baerbock disebut mendesak NATO untuk memblokir rancangan resolusi PBB yang menyerukan penghentian ekspor senjata ke Israel.


Berusia 75 Tahun, NATO Hadapi Sejumlah Ancaman, Termasuk Trump

29 hari lalu

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg pergi setelah konferensi persnya, menjelang KTT NATO, di Vilnius, Lithuania, 10 Juli 2023. REUTERS/Yves Herman
Berusia 75 Tahun, NATO Hadapi Sejumlah Ancaman, Termasuk Trump

Sekjen NATO mendesak Amerika Serikat tetap bersatu dengan Eropa, meski seandainya Donald Trump kembali berkuasa di Gedung Putih


Para Menteri NATO Pertimbangkan Dana Militer 100M Euro untuk Ukraina

30 hari lalu

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg. REUTERS
Para Menteri NATO Pertimbangkan Dana Militer 100M Euro untuk Ukraina

Dana ini akan memberikan NATO sebuah peran yang lebih langsung dalam membantu Ukraina dalam melawan invasi Rusia.


Perang dengan Rusia, Pendapatan Zelensky Naik Empat Kali Lipat

34 hari lalu

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy bertemu dengan Ketua Eksekutif dan Chief Executive Officer Fox Corporation Lachlan Murdoch, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Kyiv, Ukraina, dalam gambar selebaran yang dirilis 20 November 2023. Layanan Pers/Handout Kepresidenan Ukraina via REUTERS
Perang dengan Rusia, Pendapatan Zelensky Naik Empat Kali Lipat

Zelensky membukukan kenaikan pendapatan di tengah perang dengan Rusia.


Vladimir Putin Tak Ingin Serang Negara Anggota NATO

35 hari lalu

Presiden Rusia Vladimir Putin.  Sputnik/Gavriil Grigorov/Pool via REUTERS
Vladimir Putin Tak Ingin Serang Negara Anggota NATO

Vladimir Putin memastikan Rusia tidak punya rencana apapun pada negara anggota NATO dan tidak akan menyerang.


Putin Tak Serang Anggota NATO, Tapi Ancam Tembak Jet F-16

36 hari lalu

F-16 Fighting Falcon yang ditugaskan di Sayap Tempur ke-8 mengalami 'darurat dalam penerbangan', jatuh di Laut Kuning [File: Ints Kalnins/Reuters]
Putin Tak Serang Anggota NATO, Tapi Ancam Tembak Jet F-16

Putin mengatakan pesawat F-16 mampu mengangkut senjata nuklir. Ia menyatakan tak akan menyerang anggota NATO, tapi tembak jatuh F-16.


Korban Tewas Akibat Serangan di Gedung Konser Moskow Jadi 133 Orang

40 hari lalu

Petugas pemadam kebakaran Rusia memadamkan api di tempat konser Balai Kota Crocus menyusul penembakan di Krasnogorsk, di luar Moskow, Rusia, 22 Maret 2024. Sekelompok hingga lima pria bersenjata menyerang Balai Kota Crocus di wilayah Moskow, kata layanan darurat Rusia . Setidaknya 40 orang tewas dan lebih dari 100 orang terluka dalam serangan teroris itu, kata badan intelijen Rusia, FSB. EPA-EFE/VASILY PRUDNIKOV
Korban Tewas Akibat Serangan di Gedung Konser Moskow Jadi 133 Orang

Gedung konser Moskow diserang gerombolan bersenjata hingga menyebabkan kebakaran hebat. Korban tewas jadi 133 orang.


Zelensky Undang Prabowo ke KTT Formula Perdamaian, Ini Alasannya

42 hari lalu

Presiden Joko Widodo mengadakan pertemuan dengan Presiden Ukraina, Volodymyr Zelenskyy, di Istana Maryinsky, Kyiv, Ukraina. Foto: BPMI Setpres/Laily Rachev
Zelensky Undang Prabowo ke KTT Formula Perdamaian, Ini Alasannya

Prabowo sebagai menteri pertahanan Indonesia pernah mengajukan usulan damai untuk Rusia Ukraina, tetapi pihak Ukraina menolaknya.